Apa Bagian Tersulit dari Presentasi? (Bukan yang Anda Kira)
By David Pranata | Tips Presentasi
Banyak orang menganggap bahwa presentasi itu menakutkan. Bahkan sebelum berdiri di depan audiens, kita sudah keringat dingin duluan. Tapi bagian mana yang sebenarnya paling susah? Bagian Paling Sulit dalam Presentasi Kalau ditanya, tantangan terbesar biasanya terdengar seperti ini: “Saya nggak bisa bikin slide yang menarik…” “Deg-degan banget kalau harus ngomong di depan orang banyak…” “Takut […]
Read More
