Ingin Menjadi Pribadi Berkarisma? Miliki Dua Faktor Berikut Ini!
By David Pranata | Tips Komunikasi
Banyak orang mengira karisma itu bawaan. Ternyata tidak. Anda juga bisa menjadi pribadi berkarisma dengan memiliki dua faktor berikut. Apa Itu Karisma? Saya ingin memulai tulisan ini dengan mengajukan dua pertanyaan ke Anda. Berikut adalah pertanyaan pertama: Pertanyaan #1: Siapakah pribadi yang Anda pandang berkarisma? Kebanyakan orang tidak kesulitan untuk menjawabnya dengan cepat. Biasanya mereka […]
Read More
